Massa Demo OAP Palang Kantor DPRD dan MRP Papua Barat

Massa aksi Orang Asli Papua (OAP) memalang pintu masuk aula kantor DPR Papua Barat dan MRPB dengan batang bambu.

Informasi yang diterima papuakini.co, massa berencana akan memalang kantor Bawaslu, kantor KPU dan kemudian menduduki kantor Gubernur.

Hingga pukul 14.50 WIT, perwakilan aksi masih negosiasi dengan pihak keamanan. Pasalnya, Kapolres Manokwari meminta palang kantor itu dibuka, jika tidak polisi akan membuka palang itu.(njo)

[irp]

Previous articleTak Dapat Solusi, Massa Sepakat Duduki jalan Siliwingi Hingga Besok Pagi
Next articlePalang DPR Papua Barat Dibuka, Obet Ayok Kecewa